
Ditahan Imbang Lazio, Napoli Masih Puncaki Liga Italia
0 menit baca
Napoli berhasil menahan imbang tuan rumah Lazio dengan skor 2-2 dalam laga Serie A Liga Italia, Minggu (16/2/2025) dini hari. Dua gol Napoli itu dicetak Giacomo Raspadori 13' dan gol bunuh diri pemain Lazio Adam Marusic 64'. Sedangkan dua gol Lazio dicetak Gustav Isaksen 6' dan Boulaye Dia 87'. Dengan hasil ini, Napoli masih kokoh di puncak klasemen dengan mengumpulkan 56 poin.Pelatih Napoli Antonio Conte bereaksi atas hasil tersebut. Conte mengaku senang sekaligus sedih dengan hasil imbang ketiga Napoli.“Sangat mengecewakan, karena pada akhirnya kami kehilangan empat poin dari…